Install Emulator Bluestacks Pada OS Mac

 


BlueStacks adalah perusahaan teknologi Amerika yang terkenal dengan BlueStacks App Player dan produk lintas platform berbasis cloud lainnya. BlueStacks App Player memungkinkan aplikasi Android berjalan di komputer yang menjalankan Microsoft Windows atau macOS.

Speksifikasi PC / Laptop 


Install Bluestacks 

1. Buka Situs Bluestack 4 for Mac kemudian Download : Untuk macOS

2. Buka file hasil download di bagian bawah kiri browser Chrome,

3. Klik kiri pada mouse dan pilih Open dan tunggu proses sampai selesai 

4. Selanjutnya muncul gambar bluestacks untuk proses install,  klik Bluestacks Installer 

5. Klik Open.

6. Klik Install Now.

7.  Isikan informasi User dan password, lalu klik Install Helper, 

8. Klik Open Security & Privacy.

    

9. Klik Allow



10. Setelah selesai install, lalu Restart 


11. Jalankan Bluestacks dan mulai mainkan game