Install Oracle Grid/Rac & Database 11gR2 pada Oracle Linux - II

 

Sebelumnya melakukan installasi, maka baca dulu  Install Oracle Grid/Rac & Database 11gR2 pada Oracle Linux - I karena ini merupakan lanjutan dari artikel tersebut.

Setelah melakukan memindahkan file grid dan database 11gr2, maka tahap mulai dari grid karena akan menjadi tempat dimana menyimpan database. Disni dibuat 4 hardisk karena hardisk tersebut akan menjadi tempat database disimpan secara paralel.

7. Install Oracle Grid / RAC

7.1. Menginstall grid,  maka perlu menyiapkan directory yang bisa diakses oleh installer grid dan user oracle. Disini masuk sebagai rool, kemudian jalankan :

# mkdir -p /u01/app/oracle/product/11.2.0/grid

# export ORACLE_HOME=/u01/app/oracle/product/11.2.0/grid/

# chown -R oracle:oinstall /u01/app

# chown -R oracle:dba /u01/app

# chmod -R 775 /u01/app

script diatas akan membuat direktori dan permission serta variabel yang digunakan untuk proses instalasi


7.2. Unzip file installer

exit dari user root perintah : exit atau tekan ctrl + d lalu masuk dengan user : oracle

format untuk unzip : unzip path/to/file.zip

Contoh :

unzip Downloads/linux.x64_11gR2_grid.zip

disini akan tercipta folder grid, lalu masuk ke folder tersebut dengan perintah : cd grid

lalu run installer  :  ./runInstaller

catatan : gunakan user oracle untuk unzip dan install


7.3. Installasi

Jika pada bagian create asm goup, tidak ditemukan candidate disk, berarti ada kesalahan dalam mengatur oracleasm. karena jika berhasil akan terdeteksi, maka pada step ini bisa skip. 

7.3.1. Jika tidak ada maka lakukan :

chown -R oracle:oinstall /dev/oracleasm/

untuk menemukan disk, klik change discovery path lalu masukan

/dev/oracleasm/disks/*

7.3.1.1. Select semua hardisk, dan pastikan total semua lebih dari 4GB 


7.3.1.2. Harus masuk dalam group dba ( jika tidak terdeteksi grup lain restart atau logout virtual mesin ( Virtual Box / VMWare ) ), lalu klik Next


7.3.1.3. Isikan lokasi tempat program disimpan, lalu klik Next


7.3.1.4.  Centang ignore all, lalu klik Next


7.4. Jika terjadi error, yang diperlihatkan gambar, maka jalankan script seperti dibawah :

Ini disebabkan karena, versi oracle didownload beda, yang mesti versi 11.0.2.3, jika ini terjadi fix dengan cara :

7.4.1. rollback pada script root.sh

/u01/app/oracle/product/11.2.0/grid/crs/install/roothas.pl -deconfig -force -verbose

7.4.2. kemudian edit file tersebut :

gedit /u01/app/oracle/product/11.2.0/grid/crs/install/s_crsconfig_lib.pm

7.4.3. tambahkan script,  sebelum kalimat # Start OHASD

my $UPSTART_OHASD_SERVICE = “oracle-ohasd”;

my $INITCTL = “/sbin/initctl”;

($status, @output) = system_cmd_capture (“$INITCTL start $UPSTART_OHASD_SERVICE”);

if (0 != $status)

{

error (“Failed to start $UPSTART_OHASD_SERVICE, error: $!”);

return $FAILED;

}


7.4.4. kemudian buat file config baru :

nano /etc/init/oracle-ohasd.conf

tuliskan script seperti dibawah ini  :

# Oracle OHASD startup

start on runlevel [35]

stop on runlevel [!35]

respawn

exec /etc/init.d/init.ohasd run >/dev/null 2>&1


7.4.5. jalankan kembali script root.sh 

/u01/app/oracle/product/11.2.0/grid/root.sh

 

7.4.6. maka akan ditampilkan info dan itu sudah fix


7.5. Kemudian lanjutan  Install, klik Next sampai selesai  


Selanjutnya baca : Install Oracle Grid/Rac & Database 11gR2 pada Oracle Linux - III

untuk melakukan install engine oracle