Membangun NAS Server dengan Windows Server 2019



Penyimpanan untuk Server ada 3 jenis penyimpanan yaitu NAS, DAS dan SAN.  Pada tutor ini akan membahas cara membuat NAS Strorage di Windows Server 2019

NAS ( Network Attached Storage ) merupakan penyimpanan yang berbasis terhubung ke jaringan, dan memungkinkan penyimpanan atau pengambilan data dari pusat atau server dapat digunakan untuk user atau client yang terhubung dalam satu jaringan.

NAS Storage diakses oleh Client yang terhubung pada satu jaringan server. NAS dibagi menjadi 2 yaitu NAS Target dan NAS Initiator. NAS Target ini sebagai Server / Storage pusat tersebut, Sedangkan NAS Initiator adalah yang mengakses ke NAS Storage ( Client) yang dapat menyimpan maupun mengambil data dari Server tersebut.

Persiapan adalah :
  • Windows Server 2019 yang digunakan sudah terhubung ke jaringan.
  • Siapkan Harddisk yang berkapasitas 10Gb sebagai NAS Storage.
  • IP yang digunakan pada Windows Server 2019



Berikut adalah cara membangun NAS Server dengan Windows Server 2019 :

1. Buka Server Manager, lalu klik opsi Manage dipojok kanan atas dan pilih Add Roles and Features.



2. Pilih " Role-based or feature-based installation" lalu klik Next.



3. Kemudian pilih "Select a server from the server pool", lalu klik Next



6. Centang iSCSI Target Server, lalu klik Next.



7.  Klik Next.



8. Centang "Restart the destination server.....", lalu klik Install.




9. Klik Close.



10. Kemudian klik File and Storage Service pada Dashboard.



11. Klik iSCSI, lalu klik To Create on iSCSI virtual disk, start the New iSCSI Virtual Disk Wizard.



12. Setelah itu, atur kapasitas Full harddisk  ( Select by volume ) maupun salah satu folder yang akan digunakan sebagai iSCSI Target. Disini akan menggunakan folder didalam Harddisk 10Gb, lalu pilih yang paling bawah (Type a custom path: - Browse...).



13. Isikan nama untuk Disk yang akan digunakan.



14. Selanjutnya tentukan kapasitas yang digunakan sebagai iSCSI Target,  lalu pilih Dynamically expanding.


15. Pilih New iSCSI Taget.


16. Kemudian bri nama iSCSI Target.



17. Selanjutnya tambahkan user/client yang akan diberikan akses untuk NAS tersebut ( sebagai iSCSI Initiator ). lalu  klik Add.



18. Gunakan IP Address, lalu isi IP Address User/Client ( iSCSI Initiator ).



19. Tambahkan pengguna lain, yang diberi akses pada NAS Server tersebut. Setelah itu klik Next.




20. Disni bisa memberi password untuk NAS Storage, untuk contoh tanpa menggunakan password.



21. Periksa apakah sudah sesuai. Jika sudah, klik Create.



22. Tunggu proses pembuatan NAS Storage selesai.




Setelah itu, silahkan baca : Mengakses  NAS Server dengan Windows Client